content Spesifikasi Excavator Hitachi ZX350H-5G - Basic Mechanic Course
Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Spesifikasi Excavator Hitachi ZX350H-5G

www.basicmechaniccourse.com

Spesifikasi Excavator Hitachi ZX350H-5G

Alat berat excavator di Indonesia populasinya sangatlah banyak, salah satunya adalah product dari hitachi dan produsen resminya dari PT. Hexindo Adiperkasa adalah excavator Hitachi 350H-5G.  Lihat spesifikasi, informasi, dan data teknis terperinci untuk excavator Hitachi ZX350H-5G yang diproduksi antara 2017 - 2022. 


Dapatkan wawasan lebih mendalam dengan spesifikasi excavator Hitachi ZX350H-5G. Lihat informasi, seperti: Berat ( weight ): 33,5t – Panjang pengangkutan ( transport lengt ): 11,22m – Lebar pengangkutan: 3,19m – Tinggi pengangkutan: 3,27m – Kapasitas bucket: 1,38m³ – Lebar lintasan : 600mm dan lebih.Nah untuk spesifikasi excavator Hitachi ZX350H-5G ada dibawah ini.

Spesifikasi Engine Excavator Hitachi ZX350H-5G

Pada excavator Hitachi ZX350 memiliki spesifikasi engine seperti dibawah ini :
  • Model Engine Isuzu AH-6HK1X
  • Type 4-cycle water-cooled, direct injection
  • Aspiration Turbocharged, intercooled
  • No. of cylinders 6
  • Rated power
    • Standard ISO 9249, net184 kW ( 246 HP ) dengan  2 000 min-1 (rpm)
  • Piston displacement 7.790 L


Spesifikasi Hydraulic System

Excavator Hitachi ZX350H-5G memiliki spesifikasi sistem hidrolik seperti di bawah ini :
  • Hydraulic Pumps
    • Main pumps 2x pompa  variable displacement axial piston 
    • Max oil flow 2 x 279 L/min
  • Hydraulic Motors
    • Travel 2x motor variable displacement swash plate piston
    • Swing  dengan 1 swash plate piston motor
  • Relief Valve Settings
    • Implement circuit 34.3 MPa (350 kgf/cm2)
    • Swing circuit  32.4 MPa (330 kgf/cm2)
    • Travel circuit 34.3 MPa (350 kgf/cm2)
    • Swing speed 10.7 min-1 (rpm)

Spesifikasi Undercarriage Exacavator Hitachi ZX350H-5G

Travel speeds High / Low : 0 to 4.9 km/h / 0 to 3.1 km/h
Max traction force adalah 298 kN (30 400 kgf)
Gradeability 70% (35 degree) continuous


Spesifikasi Service Refill Capacity

Pada saat maintenace excavator Hitachi ZX350H - 5G mengetahui jumlah refill coolant maupun oli - oli engine dan yang lainya , agar mempercepat pekerjaan maintenace alat berat ini. Dibawah ini adalah spesifikasi service refill capacity.
  • Engine coolant 35.0 L
  • Engine oil 36.0 L
  • Fuel tank 630.0 L
  • Swing device15.7 L
  • Travel device (each side)9.2 L
  • Hydraulic system 340.0 L
  • Hydraulic oil tank 180.0 L

Bucket Capacity Excavator Hitachi ZX350H-5G

Pada spesifikasi excavator Hitachi ZX350H - 5G memiliki bucket capacity yang cukup besar, sehingga dapat memaksimalkan alat berat ini saat loading. Di bawah ini adalah bucket capacity excavator Hitachi ZX350H - 5G.


bucket-capacity-excavator-hitachi

bucket-capacity-excavator-hitachi-zx350h-5g


Dimensi Dan Working Range Excavator Hitachi ZX350H-5G

excavator-hitachi-zx350h-5g

gambar-dimensiexcavator-hitachi-zx350h-5g



excavator-hitachi-zx350h-5g

gambar-working-range-excavator-hitachi-zx350h-5g










www.basicmechaniccourse.com