content Cara Kerja ECMV ( Electronic Control Modulation Valve) - Basic Mechanic Course
Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cara Kerja ECMV ( Electronic Control Modulation Valve)

basic mechanic course 

Cara Kerja ECMV ( Electronic Control Modulation Valve) 

ECMV (Electronic Control Modulation Valve) -Outline ECMV terdiri dari : Pressure control valve Mengkonversikan arus listrik dari transmission controller yang menuju ke proportional sol. valve, menjadi pressure oli. Fill switch Untuk memastikan jika clutch telah terisi oli, dengan fungsi sebagai berikut. 
  1. Pada saat clutch telah terisi oli atau fluida ,  signal ( fill signal ) akan dikirimkan ke controller sebagai tanda pemberitahuan jika pengisian clutch telah dilakukan 
  2. Ketika saat mulai terjadi tekanan ( pressure ) pada clutch, suatu signal ( fill signal ) yang akan ditransferkan  ke controller untuk tanda pemberitahuan jika tekanan ( pressure ) oli atau fluida mulai terjadi. 
Cara-Kerja-ECMV-Electronic-Control-Modulation-Valve-

A range : Before shifting gear (when drained) 
B range : Filling 
C range : Pressure regulation 
D range : Filling (triggering) 
E point : Start of filling 
F point : Finish offilling 

Dengan dasar pemikiran bahwa controller tidak mengakui pengisian telah penuh, meskipun fill switch telah "ON" se1ama triggering operation (D range). 
Cara-Kerja-ECMV-Electronic-Control-Modulation-Valve-


ECMV dan proportional solenoid 

Sebuah proportional sol. dipasang pada setiap ECMV dan saat menerima command current dari controller, solenoid valve akan menimbulkan gaya dorong seperti dalam gambar. Dengan menggunakan proportional sol untuk menimbulkim gaya dorong (propulsion force) yang bekerja pada pressure control valve spool, akan teIjadi pressure oli seperti dalam gambar. 

Dengan pengaturan besarnya arus listrik (command current), gaya dorong untuk menggerakkan pressure control, valve akan berubah, untuk mengatur oil flow dan oil pressure. 

ECMV dan fill switch 

Sebuah fill switch dipasang pada setiap ECMV. Saat telah penuh terisi oli, maka pressure oil pada clutch akan memposisikan "ON” fill switch. Berdasarkan signal tersebut, pressure ( tekanan ) oli atau fluida sudah mulai ( start ) dinaikkan secara bertahap.ECMV dikontrol berdasarkan command current yang dlkirimkan dari controller menuju proportional solenoid dan output signal fill switch. 

Cara-Kerja-ECMV-Electronic-Control-Modulation-Valve-


Keterkaitan antara proportional command current untuk ECMV, clutch input pressure, dan output signal dari fill switch seperti ditunjukkan pada grafik di kanan. 
A range : Before shifting gear (when drained) 
B range : Filling 
C range : Pressure regulation 
D range : Filling (triggering) 
E point : Start offilling 
F point : Finish offilling

Dengan dasar pemikiran bahwa controller tidak mengakui pengisian telah penuh, meskipun fill switch telah "ON" selama triggering operation (D range). 

1. Sebelum shifting gear (saat drain) (A range in chart) 
Cara-Kerja-ECMV-Electronic-Control-Modulation-Valve-


  • Saat command current tidak dialirkan menuju ke proportional solenoid (1), maka tidak timbul propulsion force pada pushpin, dan oli dari pump yang masuk ke dalam load chamber melalui orifice a, akan mampu mendorong dan membuka ball valve menuju ke circuit drain. Karena tidak terjadi pressure dalam load chamber B, maka tension spring mampu menggerakkan pressure control valve (2) ke kiri untuk membebaskan oli pada clutch port A melalui drain port dr. 
  • Jadi karena tidak ada pressure oli yang menekan pressure detector valve (3), maka fill switch (4) menjadi "OFF". 

2. Filling (B range in chart) 
Cara-Kerja-ECMV-Electronic-Control-Modulation-Valve-


  • Jika command current dialirkan menuju ke proportional solenoid (1), sedangkan didalam clutch tidak terdapat oli, maka pressure oli yang proportional dengan propulsion force pada solenoid akan bekerja dalam chamber B, untuk menekan pressure control valve (2) kekanan. 
  • Sehingga pump port P dan clutch port A akan berhubungan dan oli mulai mengisi clutch. Saat clutch terisi penuh oli dan pressure naik mencapai 0.26 MPa {2.7 kg/cm }, fill switch (4) menjadi "ON". 


3. C range in chart  ( Pressure regulation  )
Cara-Kerja-ECMV-Electronic-Control-Modulation-Valve-


  • Saat command current dialirkan menuju proportional solenoid (1), maka solenoid akan menimbulkan propulsion force yang proportional dengan besarnya current. 
  • Sehingga besarnya pressure diatur berdasarkan keseimbangan antara gaya dorong solenoid, pressure clutch pada port A (yang masuk kedalam chamber spring sebagai pilot pressure) dan tension control spring (5).



basicmechaniccourse.com